Cara Memblokir Situs Terlarang yang Tidak Kita Inginkan dengan Mudah

Tyto Networking, 1 September 2021

Cara Memblokir Situs Terlarang yang Tidak Kita Inginkan dengan MudahSEO
Banner Ads

Situs terlarang memang seringkali membuat para pengguna terjerumus kedalam dosa yang sangat dalam, seperti contoh yaitu hal-hal yang berbau negatif yang tentunya akan berada disana. Sebagai seseorang yang kurang lebih mengerti mengenai teknologi, maka marilah kita bijak mengatur teknologi milik kita, dengan tujuan agar situs terlarang tidak ada dan tidak bisa digunakan.

Banyak sumber menilai bahwa situs terlarang akan berpotensi menimbulkan banyak masalah, baik pada diri sendiri hingga masalah pada teknologinya. Untuk itu buat apa sih kita menggunakan situs terlarang? Bagi yang ingin bertobat atau tidak mau menggunakan situs terlarang maka caranya yaitu tinggal blokir saja. Pengen blokir tapi tidak tahu caranya? Makanya simak ini!

Cara Memblokir Situs Terlarang dengan Mudah

cara memblokir situs

Mengetahui bagaimana cara memblokir situs terlarang memang merupakan hal yang harus setiap pengguna teknologi ketahui. Mengapa? Karena setiap hal yang berada di internet tentunya tidak semuanya berisi hal positif. Artinya akan ada beberapa situs yang menyediakan konten-konten negatif seperti pornografi, kekerasan, kata-kata kasar, dan lain sebagainya. Tentunya konten-konten yang negatif tersebut tidak boleh dilihat apalagi ketika penggunanya adalah seorang anak yang masih dibawa umur, karena akan berdampak pada sifat dan pergaulannya kelak.

Bagi kalian yang sadar dan ingin menjadikan pencarian internet kalian aman dari situs terlarang, maka kalian cukup simak penjelasan kami dibawah ini. Dan inilah cara atau tips dari kami agar kalian bisa memblokir situs terlarang di internet kalian:

Memanfaatkan Content Advisor di IE 5.X atau IE 7.0

  1. Pertama pengguna bisa mengklik kanan di layar desktop dan memilih icon IE lalu pilih properties. Jika icon IE tidak muncul pada klik kanan kalian, maka kalian bisa untuk menggunakan control panel lalu klik internet option.
  2. Berikutnya kalian bisa mengklik lembar content dan klik tombol bertuliskan enable. Setelah itu kalian bisa coba memasukan keyword seperti contoh “porno”. Lalu geser slider tersebut ke bagian paling atas dan kalian bisa mengklik apply dan ok. Ketika ada orang yang menggunakan komputer kalian untuk melakukan pencarian kata porno, mereka akan langsung dikeluarkan dari browser secara otomatis.

Menggunakan Software Pemblokiran

  1. Cara kedua ini merupakan cara yang instan dan paling disukai oleh banyak pengguna, dimana cara ini hanya membutuhkan pengguna untuk mendownload file bernama Software Blokir di internet.
  2. Setelah itu pengguna hanya perlu melakukan instalasi Software tersebut untuk melakukan pemblokiran situs-situs yang berbau negatif. Namun perlu kalian ketahui, bahwa untuk cara yang kedua ini mempunyai beberapa batasan-batasan tertentu.
  3. Maksud dari kata batasan di nomor 2 adalah batasan yang hanya diberikan kepada software tersebut. Intinya software tersebut akan memblokir situs-situs yang berbau negatif, namun hanya menurut mereka saja atau menurut yang sudah diprogramkan di software tersebut (sesuai database yang dimasukan kedalam software tersebut).

Itulah cara memblokir situs terlarang di internet kalian. Tentunya dari kedua cara diatas adalah cara yang mudah dan pastinya memungkinkan kalian bisa untuk blokir situs terlarang. Kalian yang memutuskan untuk blokir situs terlarang adalah kalian yang pintar dan yang bijak juga. Kami sangat mengapresiasi usaha kalian untuk tidak mau masuk dalam situs terlarang, terlebih juga kalian yang memutuskan untuk membaca artikel ini.

Intinya bijaklah dalam menggunakan internet yah guys. Sekian artikel Gamefinity berjudul “Cara Memblokir Situs Terlarang yang Tidak Kita Inginkan dengan Mudah” Jangan lupa bagikan agar mereka-mereka yang kecanduan situs terlarang bisa bertobat dengan cara memblokir situsnya. Terus baca artikel kami dan lihat berita informasi dari kami lainnya hanya di https://gamefinity.id/ 

author avatar
Tyto Networking
Share Artikel:
Banner Ads

Post Terkait: